Wednesday 29 December 2010

Grilled Mackerel Fish with Peanuts sauce ( Otak-Otak )

Grilled Mackerel fish with peanuts sauce or in bahasa indonesia it's called otak-otak, it is so yummy... when we eat otak-otak we can smell the grilled of banana's leaves mixed with grilled mackerel, aww it's smell so goooooood !! and we eat otak-otak with peanuts sauce which are peanuts fried first before we mashed peanuts with blender and mix all the seasoning. it is so delicious !

Well, i don't know which part of indonesia otak-otak from is, because there are otak-otak everywhere ! ,  i know otak-otak since i was a little girl, so i just know otak-otak is indonesian appetizer well here's the picture of my "Otak-otak" or it could be called in english " Grilled Mackerel Fish with Peanuts Sauce"





( Ingredients : Mackerel, sago, coconut essence, egg white, union, garlic, salt, sugar, pepper )
( Sauce's ingredients : peanuts, chillis, salt, sugar, warm water, ethanoic acid / Vinegar )




Ikan Tenggiri bakar dengan saus kacang atau lebih di kenal dengan ''Otak-otak", sangat enak ! ... ketika kita makan otak-otak, kita dapat mencium aroma daun pisang yang ter-panggang bercampur dengan aroma ikan tenggiri , aaahh enak sekaliiii !! dan memakan otak-otak dengan saus kacang yang di sangrai terlebih dahulu sebelum dihaluskan dengan blender atau ulekan bersama bumbu2 lainnya. sangat enak !

Aku masih bingung, sebenarnya Otak-otak itu asalnya dari daerah mana ya. karna, otak-otak ada di mana-mana. ada yang memberi judul "otak-otak khas makasar", " otak-otak khas palembang", dan lain-lain... bingung kan dari daerah mana, sudahlah yang pasti otak-otak adalah makanan khas indonesia, otak-otak sudah aku kenal sejak kecil. Jadi otak-otak adalah hidangan pembuka khas indonesia ! Ini dia photo "Otak-otak" atau bisa di sebut juga dalam bahasa inggris nya "Grilled Mackerel Fish with Peanuts Sauce".






Notes : Grill Otak-otak with Banana's leaves rolled on it for better flavors









Photo by : Lucy

1 comment:

  1. Trims buat resepnya....jadi dapat alternatif buat ikan tenggirinya... :)

    ReplyDelete